Postingan

tugas coreldraw

Gambar
 NAMA : ANANDA MOOY  KELAS : XI TKJ 2 MAPEL : AUDIO VISUAL

TUGAS DKV

Gambar
 NAMA : ANANDA MOOY KELAS : XI TKJ 2 MAPEL : AUDIO VISUAL ARTI POSTER DI ATAS Arti dari warna merah adalah ketegasan,berani,tekun,agresif,kuat, Arti dari bendera adalah lambang REPUBLIK INDONESIA Arti dari 78 adalah ulang tahun INDONESIA Arti dari tulisan smkn 3 kupang adalah sekolah  Arti dari tulisan carlos adalah pembuat poster  Arti dari tulisan 17 agustus 2023 adalah hari kemerdekan indonesia 

TUGAS ARTIKEL

Gambar
  NAMA : ANANDA J.T.MOOY  KELAS : XI TKJ 2 MAPEL :  AUDIO VISUAL   ARTIKEL DESAIN KOMUNIKASI VISUAL 1. PENGERTIAN ARTIKEL DESAIN KOMUNIKASI VISUAL (DKV). Desain komunikasi visual adalah suatu disiplin ilmu desain dan seni untuk menyampaikan pesan, informasi dan komunikasi yang kreatif dengan memanfaatkan elemen-elemen visual (simbol, gambar, huruf atau warna), dengan tujuan untuk mempengaruhi perilaku sesuai dengan target dan rencana yang telah ditentukan. Tujuan komunikasi visual adalah untuk menginformasikan, mempengaruhi, hingga mengubah perilaku target (audience) sesuai dengan tujuan yang ingin diwujudkan. Desain komunikasi visual merupakan ilmu yang mempelajari konsep komunikasi dan ungkapan kreatif melalui media komunikasi visual dengan mengolah elemen desain grafis seperti simbol, gambar, huruf, warna, komposisi dan layout. Faktor penting yang perlu diperhatikan saat merancang desain komunikasi visual adalah pesan komunikasi visual yang terkandung dalam desain terse

FUNGSI FUNGSI TOOLS COREL DRAW

Gambar
NAMA: ANANDA JULIAN TRITIAN MOOY KELAS:XI TKJ 2 MAPEL:AUDIO VISUAL 1.  Pick tool Pick tool  berfungsi untuk memilih, menyeleksi, hingga mengatur ukuran dan posisi dari objek. Selain itu, pada pilihan  pick tool , ada beberapa  tool  tambahan seperti, Freehand Pick tool  yang berfungsi untuk menyeleksi objek dengan bebas. Free Transform too l , untuk mengatur skala ukuran dari objek. 2.  Shape tool Shape tool  memiliki fungsi untuk membuat atau merubah objek menjadi bentuk lain dengan menggunakan titik sudut dari objek tersebut. Sudut dari objek dapat diubah menjadi bulat atau lebih runcing. 3.  Smooth tool Dari namanya kamu sudah bisa menebak bahwa  smooth tool  berfungsi untuk meluruskan atau menghaluskan garis atau sketsa yang kamu buat. 4.  Smear tool Smear tool  berguna untuk mengubah bagian dari objek dengan bentuk lengkungan. Adapun caranya bisa dilakukan dengan menarik bagian objek yang dipilih ke arah luar atau dalam. Sehingga nantinya dapat membuat objek menjadi  bentuk baru.